Giat Laksanakan Vaksinasi Koramil 05/Suradadi Kodim 0712/Tegal Lakukan Monitoring

    Giat Laksanakan Vaksinasi Koramil 05/Suradadi Kodim 0712/Tegal Lakukan Monitoring
    Cegah Penyebaran Covid-19, Babinsa Koramil 05/Suradadi Kodim 0712/Tegal, Sertu Heriyanto laksanakan monitoring di desa Harjasari, Kecamatan Suradadi, Kabupaten Tegal, Selasa (13/9/2021)

    TEGAL - Dalam rangka percepat memutus mata rantai penyebaran Covid-19, Koramil 05/Suradadi, Kodim 0712/Tegal laksanakan kegiatan monitoring pengamanan pelaksanaan vaksinasi tahap pertama di Pendopo Desa Harjasari, Kecamatan Suradadi, Kabupaten Tegal, Senin (13/9/2021).

    Danramil 05/Suradadi Kapten Cpl Mujiyanto melalui Babinsa Koramil 05/Suradadi Sertu Heriyanto dalam pesan tertulisnya mengatakan bahwa, Pengamanan kegiatan pemberian vaksinasi untuk masyarakat  memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat agar tidak takut dalam menerima suntik vaksinasi covid-19 sekaligus monitoring kegiatan tersebut. 

    “Pelibatan Babinsa dalam pendamping terhadap kegiatan vaksinasi merupakan bentuk kepedulian TNI AD khususnya Koramil 05/Suradadi Kodim 0712/Tegal terhadap kemanusiaan, selain itu juga bentuk tanggung jawab dan kewajiban dalam ikut mendukung pencegahan dan penanggulangan penyebaran virus Covid-19 yang saat ini masih belum berakhir, ” Ungkapnya.

    Sementara Babinsa Koramil 05/Suradadi Kodim 0712/Tegal, Desa Harjasari Sertu Heriyanto mengatakan sebelum di vaksin masyarakat melaksanakan beberapa proses diantaranya terlebih dahulu melaksanakan pendaftaran, dilanjutkan dengan pemeriksaan screening, kemudian dilakukan penyuntikan vaksin. (Anis Yahya)

    Tegal Jateng Mulyanto Heriyanto
    Anis Yahya

    Anis Yahya

    Artikel Sebelumnya

    Grab Indonesia Luncurkan Grab Protect &...

    Artikel Berikutnya

    Ombudsman RI Perwakilan Jawa Tengah Undang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah

    Ikuti Kami